Sambil menunggu hari kita menghibur hati, dengan tulisan yang sederhana ini. Terimakasih sahabat semua telah mampir di gubuk derita ini. Walau derita tetapi penuh berkah dan kebahagiaan. Sebuah puisi untuk menyadarkan diri:
Menunggu Senja Malam TadiKabut senja mulai tampak
dipelupuk mata
heningan malam tersapu oleh kokokan ayam
suara setelah terbangun malam
desingan kendaraan belum hebat
seperti disiang hari
kini masih hening
satu dua tiga terdengar
suara itu
pijaran lampu dapur
satu demi satu
terlihat terang
menerangi senja mulai tampak
suara satu demi satu
ngaji dari masjid ke masjid
lepas itu
kumandang azan
panggilan untuk sholat
By: Dalang Wanataka
Simak juga
Puisi Religi Berfatwa mungkin bisa anda lihat yang lebih menarik
Puisi Religi Islam Apa Arti Usia Ku.Moga bermanfaat.
Terimakasih
Title : Puisi Religi Agama Islam Menunggu Senja Malam Tadi
Description : Sambil menunggu hari kita menghibur hati, dengan tulisan yang sederhana ini. Terimakasih sahabat semua telah mampir di gubuk derita ini. Wal...